Sabtu, 13 Agustus 2011

Rencana susunan Pengurus Tempek Koterm

Om Suastiastu,

Tempek Koterm adalah salah satu Tempek dari sembilan tempek yang ada di dalam kepengurusan Suka Duka Hindu Dharma Banjar Jakarta Utara yang konon dibentuk oleh para sesepuh umat Hindu yang dulunya berkarya pada satu Instansi yang sama Yaitu Tentara Nasional Indonesia yang hampir semua anggotanya berasal dari pulau yang sama yaitu PULAU DEWATA yang sangat peduli dengan keyakinannya yaitu Hindu dengan Panca Sradanya.
Singkat cerita setelah sekian lama dengan tulus ikhlas dan pengabdian di Jalan Dharma terbentuklah susunan pengurus yang kalu boleh kami persingkat untuk sekarang ini di ketuai oleh Bapak I.Nyoman Sumendra yang sampai saat ini masih dipercaya untuk memimpinnya......
       Tetapi setelah sekian lama belum juga ada pergantian kepemimpinan maka dengan inisiatif dari para anggota tempek maka telah dipersiapkan untuksusunan pengurus Tempek sebagai estafet kepengurusan dan penyegaran dalam kepengurusannya.  berikut rencana susunan pengurus yang baru :


Ketua        :  ...........??????
Wakil         : I.Ketut Rai Sudiarta
Sejretaris    : Dewa Gede Sudiharto
Wakil          : Made Subadra
Bendahara  : I.Putu Suwardika
Wakil          : Ida Bagus Komang Wiyasa

Demikkian rencana yang telah disusun tetapi kami tetap meminta masukan dari seluruh anggota dan para sesepuh, apakah setuju dengan rencana susunan tersebut........ dan kalau semua setuju nantinya kami akan mengundang seluruh anggota untuk bersama-sama menyepakatinya agar setiap langkah dan kegiatannya selalu berjalan di jalan yang benar..................

Om Shanti Shanti Shanti Om
Stempel pengurus


Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More